“Dalam kegiatan sambang Kami akan selalu mengingatkan dan terus menghimbau kepada pegawai toko Alfamart untuk selalu waspada terhadap tindak kejahatan seperti 3C di sekitar toko, awasi setiap pergerakan melalui CCTV ” ujar, Aiptu Mochamad Husaini.
Sementara itu Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono, S.H.,S.I.K.,M.SI. melalui Kapolsek Pakisjaya Iptu H Sunaryo. mengatakan “Kegiatan sambang ke Pertokoan dan minimarket yang dilaksanakan Personil Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya Polres Karawang tersebut, untuk memastikan dan mengingatkan kembali pemilik ataupun pelayan toko untuk selalu waspada terhadap tindak kejahatan seperti 3C di sekitar toko, awasi setiap pergerakan melalui CCTV.” ucap, Iptu H. Sunaryo. Kapolsek Pakisjaya.
“Personel Jajaran Polsek Pakisjaya Polres Karawang Polda Jabar, setiap hari turun langsung di tengah masyarakat untuk memberikan imbauan tentang kamtibmas kepada masyarakat, yang mengunjungi tempat-tempat keramaian agar selalu pungkasnya.
(Humas, Polsek Pakisjaya Polres Karawang Polda Jabar).
Posting Komentar